Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2016

psikologi belajar

BAB I   PENDAHULUAN 1.1   Latar Belakang Belajar merupakan suatu proses kegiatan yang dilakukan oleh individu secara sadar untuk mencapai perubahan pada dirinya, perubahan tersebut berupa perubahan tingkah laku, penambahan pengetahuan, dan perubahan-perubahan lainnya yang bersifat positif dan dapat dimanfaatkan oleh individu pelaku belajar. Belajar pada hakekatnya merupakan proses kegiatan secara berkelanjutan dalam rangka perubahan perilaku peserta didik secara konstruktif. Hal ini sejalan dengan Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 yang menyatakan, pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, dan akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa, dan negara ( Hanafiah & Suhana, 2010:20) . 1.2   Rumusan Masalah