mahasiswa semester akhir 1

mahasiswa semeter akhir

itu sebutan untuk aku sekarang, 
letih, lelah, bahkan lunglai kadang menggrogoti diri ini. parah banget kan, tapi itu merupakan awal dari perjuangan seorang mahasiswa semester akhir.
bukan hanya aku, banyak sekali rekan yang lain yang juga bernasib sama dengan aku. namanya juga mahasiswa. 
kalo ditanya "kapok gak sih jadi mahasiswa?" jawabannya adalah "tidak sama sekali hehehe".
menjadi mahasiswa itu menyenangkan walau kadang kala melelahakn, menjadi mahasiswa itu setiap harinya mengukir cerita-cerita unik, menjadi mahasiswa itu mampu mengenal banyak kalangan, dan menjadi mahasiswa itu kadang menyedihkan, ini bagi anak kos saja sedihnya dapet banget hehehe. bayangin aja, mulai dari hidup sendiri tanpa orangtua di tanah rantauan, mulai dari masak, cuci pakaian, makan, bahkan tidur sendiri, menyedihkan banget kan. yang biasanya kalau di rumah enak banget makan barengan sama orang tua bisa juga bercanda tertawa ria bersama. hmmmm mewek kan kangen orang tua.
itulah kita mahasiswa rantauan yang bukan pribumi asli dari kota ini "Lombok" yang nantinya akan menyimpan sejuta kenangan ndah tentang aku. kalau ditanya lagi "udah keliling lombok belum?" jawabannya adalah "SUDAH" walau hanya sebagian kecilnya saja, dari pada gak sama seklai kan.
capek sih sebenernya jadi mahasiswa semester akhir, haru urus inilah itulah ke sana lah ke sini lah yaaaah intinya jarang di kos. udah kayak bang toyib aja  jarang pulang hahaha.
yang unik dari mahasiswa semester akhir adalah kata ACC yang sampai saat ini saya belum tau kepanjangan ACC itu apa, kalo ada yang tau jawab di kolom komentar ya. eiiitss barusan cari di google kalo kepanjangan dari kata ACC adalah ACCEPTED yang artinya Diterima, kalo ada pendapat lain tentang itu komen ya.
mahasiswa semester akhir butuh penyemangat hidup supaya tidak jenuh uring-uringan dan malas-malasan karena itu adalah cpbaan utama dalam setiap perjalanan mahasiswa semester akhir. kalu aku yang menjadi penyemangat utama adalah orang tua aku, iya selalumemberi semangat, selalu tanya skripsi setiap kali telpon aku (orang tua yang pengertian). mereka adalah permataku yang kutinggalkan sejenak dan akan kugenggam kembali jika tugas sudah selesai. 


Bersambung.....




Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

makalah hipotesis penelitian

pendidikan, pengajaran, dan pembelajaran

populasi dan sampel